detikNews
JK: Jokowi Harus Tegas Terhadap Bangunan di Bantaran Kali Ciliwung
Jokowi dan pemerintah pusat diminta lebih tegas terhadap para penduduk yang tinggal di bantaran kali Ciliwung. Harus ada upaya khusus untuk merelokasi mereka agar banjir tak terulang lagi.
Rabu, 16 Jan 2013 17:54 WIB







































