detikNews
Helikopter Ukraina Ditembak Jatuh, Gencatan Senjata Terancam Dicabut
Gencatan senjata di Ukraina terancam berakhir setelah pemberontak pro-Rusia menembak jatuh helikopter militer dan menewaskan 9 tentara. Presiden Ukraina mengancam akan mencabut gencatan senjata.
Rabu, 25 Jun 2014 11:56 WIB







































