Paris Saint-Germain memastikan gelar juara Liga Prancis musim ini, saat kompetisi masih menyisakan enam pekan. Itu setelah Les Parisiens menang 1-0 atas Angers.
Usai bobol cepat oleh Paris Saint-Germain, Arsenal bangkit dan mendominasi pertandingan. Namun upaya The Gunners masih sebatas nyaris menyelamatkan hasil.
Paris Saint-Germain mengalahkan Olympique Marseille dalam Le Classique 3-1. Les Parisiens nyaman di puncak klasemen Ligue 1 dengan belum tersentuh kekalahan.