Duo folk AriReda resmi merilis album yang berisikan musikalisasi puisi dari karya Goenawan Mohamad, 'Suara dari Jauh' dibarengi dengan konser bertajuk sama.
Kotak kembali memberikan hadiah spesial bagi penggemarnya. Tantri Cs memberikan dua tiket lagi bagi Kerabat Kotak untuk menyaksikan konser di luar negeri.