Tren Kecerdasan Buatan atau AI telah merambah banyak sektor, tak terkecuali pariwisata. Banyak platform kini telah mengintegrasikan AI ke dalam sistemnya.
Telkom Indonesia mempercepat transformasi menjadi Digital Telco dengan AI. Inovasi AI BigBox tingkatkan produktivitas dan dukung pertumbuhan ekonomi digital.