Pebalap Suzuki, Joan Mir, mengukuhkan gelar juara dunia MotoGP 2020. Intip motor Suzuki GSX-RR yang mengantarkan Joan Mir ke puncak juara dunia MotoGP 2020.
Rider Suzuki Joan Mir mengaku menjadi juara dunia melahirkan tekanan lain. Namun, Mir justru menyambut tekanan itu untuk kembali bersaing di MotoGP 2021.
Di Indonesia, merek otomotif Jepang, seperti Honda, Yamaha, dan Suzuki, sama sekali belum memiliki kendaraan listrik full baterai yang dijual ke konsumen umum.
Usai cederanya pulih nanti, Marc Marquez akan balapan lagi di 2021. Legenda MotoGP Kevin Schwantz berharap Marquez tak terpengaruh dengan cederanya itu.