detikFinance
'THR' PNS Bakal Dongkrak Ekonomi Triwulan III-2013
Pembayaran gaji ke-13 Pegawai Negeri Sipil (PNS) di bulan Juli yang berbarengan dengan musim pembayaran Tunjungan Hari Raya (THR) diyakini akan mendorong pertumbuhan ekonomi triwulan III-2013.
Jumat, 02 Agu 2013 13:48 WIB







































