China adalah salah satu pasar terbesar VW, karena itu di Beijing, VW resmi memperkenalkan T-Prime Concept yang disinyalir bakal menjadi penerus Touareg.
Saat pertama kali dirilis tahun 1995, SUV Honda, CR-V sangat ngehit di Jepang. Saat itu, masyarakat Jepang harus menunggu selama 3 bulan untuk mendapatkan CR-V.
Di pameran Beijing Motor Show 2016, Toyota meluncurkan Corolla dan Levin versi plug-in hybrid. Kedua model itu bakal dipasarkan untuk China pada 2018 mendatang.
Di pameran Beijing Motor Show 2016, Toyota meluncurkan Corolla dan Levin versi plug-in hybrid. Kedua model itu bakal dipasarkan untuk China pada 2018 mendatang.