detikNews
Belum Punya SIM, Haikal Jadi Tersangka
Polda Metro Jaya menetapkan Haikal (17) sebagai tersangka dalam tabrakan yang menewaskan seorang pejalan kaki di Jl Sudirman, Jakarta Selatan. Remaja pria itu dianggap lalai dalam berkendara.
Jumat, 02 Jul 2010 16:14 WIB







































