detikNews
Banjir Sulsel Tewaskan 76 Orang
Jumlah korban tewas akibat banjir bandang dan tanah longsor di Sulawesi Selatan terus bertambah. Data Satlak PBP Sulsel pada Rabu pukul 14.00 Wita menyebutkan 76 orang ditemukan tewas.
Rabu, 21 Jun 2006 14:19 WIB







































