detikFinance
Indosurya Securities: Pasar Minim Sentimen Positif
Investor bisa cermati beberapa saham pilihan yang telah merilis laporan keuangan agar bisa dijadikan sentimen positif. Hal ini disebabkan secara fundamental tidak ada alasan bagi pasar untuk turun.
Kamis, 10 Feb 2011 08:05 WIB







































