detikHealth
Arisan Jamban, Cara Dinkes Luwu Utara Turunkan Angka Penyakit Menular
Data terakhir pada tahun 2008 menunjukkan tingginya angka kejadian penyakit diare yaitu sebanyak 14.340 kasus, atau sekitar 13,32% penduduk Kabupaten Luwu. Selain itu, masih banyak warga yang melakukan kegiatan buang air besar di sungai, sehingga membuat sumber air menjadi kotor.
Minggu, 16 Mar 2014 08:38 WIB







































