detikNews
Kabut Asap Ancam Penerbangan di Bandara Tabing-Padang
Kabut asap yang menyelimuti sebagian besar wilayah Sumbar sejak beberapa hari terakhir, mengancam aktivitas penerbangan di Bandara Tabing, Padang.
Sabtu, 12 Feb 2005 11:56 WIB







































