detikOto
Inden Yamaha R25 Segera Dibuka Hanya untuk 500 Pemesan Pertama
Senjata pamungkas Yamaha, R25 akan segera meluncur. Yamaha membocorkan kalau motor sport 250 cc ini akan meluncur pada 20 Mei mendatang. Bagi yang berminat, siap-siap karena Yamaha hanya akan membuka inden hanya 500 unit Yamaha R25.
Senin, 12 Mei 2014 17:44 WIB







































