detikFinance
Rugi Rp 14 Miliar/Hari, G-Resources Rumahkan 900 Karyawan
Terhambatnya pemasangan pipa air ke Sungai Batangtoru mengakibatkan, G-Resources Group Ltd melalui anak usahanya PT Agincourt terpaksa merumahkan 900 karyawan dan kontraktor.
Selasa, 09 Okt 2012 17:41 WIB







































