Nissan menjual X-Trail Hybrid sebagai salah satu mobil ramah lingkungan. Namun, penjualan X-Trail Hybrid tidak semoncer mobil bermesin konvensional lain.
Honda memperkenalkan mobil CR-Z Coupe Special Edition. Diperkenalkannya CR-Z terbaru ini terbilang berani, mengingat model ini baru saja mendapatkan penyegaran
Mercedes-Benz akan memperkenalkan mobil listrik dengan daya jangkau hingga 500 kilometer (km). Mobil listrik tersebut diperkenalkan di Paris Motor Show yang dihelat Oktober 2016 mendatang.
Di Jepang, Sienta memiliki tipe hybrid. Menjadi negara kedua yang memproduksi MPV itu setelah Jepang, akankah Toyota Indonesia memproduksi Sienta versi hybrid?
Kota Paris bakal menerapkan aturan pelarangan mobil klasik melintas di jalanan pada hari kerja. Mobil yang dimaksud yakni yang didaftarkan sebelum tahun 1997.