detikHealth
Hari Ini, Orang Tertua di Dunia Asal Jepang Rayakan Ulang Tahun ke-117
Lahir pada tanggal 5 Maret 1898, Misao Okawa hari ini merayakan ulang tahunnya yang ke-117. Di Guinness World Records, Misao pun resmi tercatat sebagai orang tertua di dunia sejak tahun 2013.
Kamis, 05 Mar 2015 15:30 WIB







































