detikNews
IDI Kritik Istana Bolehkan Mudik
Pemerintah membolehkan masyarakat mudik dan meminta melakukan isolasi diri selama 14 hari. IDI menilai tidak ada jaminan para pemudik akan mengisolasi diri.
Kamis, 02 Apr 2020 14:02 WIB