Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel) nonaktif Nurdin Abdullah sempat terlibat saling bantah dengan kontraktor Ferry Tanriadi terkait gratifikasi Rp 2,2 miliar.
Pelabuhan Merak menjadi salah satu usulan pilot project dalam implementasi mandat PP 7 Tahun 2021 khususnya penyediaan tempat promosi dan pengembangan UMKM.
ASDP Indonesia Ferry membuka lowongan kerja BUMN bagi lulusan S1 dengan kontrak 12 bulan untuk bergabung mulai akhir Oktober 2021. Cek cara daftarnya di sini.
Teller salah satu bank BUMN di Riau, HN, ditangkap polisi. Dia ditangkap karena diduga menggelapkan dana nasabah sekitar Rp 1,2 M untuk bayar pinjaman online.