Sepakbola
Arsenal Digdaya, West Ham Anti Klimaks
Arsenal masih menunjukkan konsistensinya dengan menundukkan West Ham 2-0. Sementara bagi The Hammers kekalahan ini bagaikan sebuah antiklimaks setelah tampil bagus Sabtu lalu.
Rabu, 02 Jan 2008 00:02 WIB







































