Muhammad Hanif Dhakiri ditunjuk menjadi Menteri Ketenagakerjaan dalam Kabinet Kerja Joko Widodo. Seperti diketahui, Hanif merupakan Sekretaris Jenderal PKB. Namun Hanif bersedia untuk segera meninggalkan jabatannya.
GP Ansor menggelar berbagai acara untuk memperingati hari lahir ke-78 di Solo. Acaranya berupa pentas kalaborasi musik, pasar murah, seminar internasional, workshop, hingga apel. Presiden SBY dijadwalkan hadir.
Seorang siswa SMA di Demak, Jateng, diduga menjadi korban cuci otak NII. Ia diketahui punya pemikiran aneh, meyakini pada tahun 2025 negara Islam akan berdiri di Indonesia.
Setelah sekian lama dirawat akibat penyakit tumor di levernya, KH Cholil Bisri nekat pulang ke Rembang. Tujuannya, refreshing dan menengok para santri.