detikNews
Talkshow Beruk Dirantai Dikecam Aktivis, Pesona Square Depok Buka Suara
Talkshow yang menampilkan beruk dirantai dan diberi baju di salah satu mal Depok dikecam aktivis pecinta hewan. Pesona Square dianggap megeksploitasi primata.
Selasa, 14 Jun 2022 23:44 WIB