detikNews
Tersangka Bom Boston Sudah Bisa Bicara, Kata Pertamanya 'Tidak'
Untuk pertama kalinya, tersangka bom Boston Dzhokhar Tsarnaev telah mulai bisa berbicara. Kata pertama yang keluar dari bibirnya adalah "tidak".
Selasa, 23 Apr 2013 10:15 WIB







































