PialaEropa
Gerrard: Inggris Sudah Jawab Kritik
Inggris memetik kemenangan tipis atas Ukraina dan lolos ke perempatfinal dengan status sebagai juara grup. Bagi Steven Gerrard, ini adalah jawaban untuk semua kritik yang diarahkan kepada The Three Lions.
Rabu, 20 Jun 2012 06:47 WIB







































