Komeng menjadi sorotan gegara komentarnya di unggahan duka atas meninggalnya putri Abdel Achrian. Ia disebut tak empati karena menuliskan komentar becanda.
Dulu dia kerap tampil dengan pakaian-pakaian perempuan, kini dia memangkas pendek rambutnya bahkan tampil berpeci. Aming kini lebih santuy soal penampilan.