detikHealth
Dikonsumsi Berlebih, Teh Hijau Bisa Buat Mandul?
Dalam studi tes pada lalat laboratorium sebagai pengganti manusia, ilmuwan temukan konsumsi teh hijau yang berlebih bisa menganggu sistem reproduksi.
Senin, 14 Des 2015 19:05 WIB







































