detikNews
Astaga! 30 Jam Lebih Perjalanan KA Argo Lawu Belum Juga Sampai Solo
Ratusan penumpang KA Argo Lawu jurusan Gambir-Solo Balapan mengeluhkan lamanya perjalanan. Pantas saja, sejak berangkat Selasa (9/11) malam lalu hingga kini kereta yang mereka tumpangi belum juga sampai di Solo.
Kamis, 11 Nov 2010 02:19 WIB







































