detikNews
Kedubes Malaysia Minta Kuala Lumpur Selidiki Selebaran 'TKI On Sale'
Kedutaan Besar Malaysia menyayangkan adanya tindakan tidak bertanggung jawab yang menyebarkan selebaran 'TKI on sale'. Malaysia menilai hal tersebut sebagai bentuk pelecehan yang tidak dapat dibenarkan.
Senin, 29 Okt 2012 10:09 WIB







































