detikTravel
Ramaikan Festival Pasadena, Indonesia Sabet Penghargaan
Tournament of Roses (ToR) yang digelar rutin di Pasadena, AS, adalah festival bunga terbesar sedunia. Indonesia kembali tampil dengan kendaraan hias bertema komodo, dan menyabet penghargaan.
Senin, 06 Jan 2014 13:20 WIB







































