Menara Jakarta belum tentu akan mendongkrak wilayah Kemayoran sebagai kawasan pusat bisnis atau Central Business District (CBD) baru di Jakarta. Jika tidak dilengkapi oleh institusi pendukung.
Setelah berunjukrasa memperingati Hari HAM di depan Istana Merdeka, massa Komunitas Sahabat Munir melakukan renungan malam di Bundaran HI. Massa sempat adu mulut dengan polisi.
Setelah dipadati dan ditinggal 5 ribu demonstran menuju kawasan Monas, Bundaran Hotel Indonesia (HI) lengang. Hanya ada satu dua kendaraan yang lewat. Suasana cukup sepi dipayungi mendung.
Gedung perkantoran di Jakarta menjelang aksi hari antikorupsi siang nanti masih normal-normal saja. Gedung perkantoran tetap buka dan tidak ada pengamanan berlebihan.
Aksi Hari Antikorupsi 9 Desember akan digelar sekitar pukul 12.00 WIB di Monas, Jakarta. Di saat jam sibuk berangkat kantor pagi ini, belum terlihat ada kumpulan massa yang hendak berangkat ke Monas.
Aksi masa memperingati hari antikorupsi sedunia 9 Desember diperkirakan akan diikuti oleh ribuan orang. Sejumlah jalan akan dilewati konvoi demonstran.
Polisi tidak melakukan penutupan ruas tertentu terkait isu akan adanya demo besar-besaran dan anarkis pada 9 Desember. Arus lalu lintas di Jakarta tetap diberlakukan normal.
Perbaikan gorong-gorong membuat lalu lintas di Jalan Gunung Sahari arah Mangga Besar, Jakarta, merayap. Pengendara mobil dan motor disarankan menghindari ruas jalan itu.