detikNews
Kapal Pengangkut 1.200 Ton Bensin Terbakar
Kapal MT Maulana yang mengangkut bensin seberat 1.200 ton dilalap api. Untung si jago merah hanyak berkobar di bagian depan kapal sehingga mudah dipadamkan.
Selasa, 21 Sep 2004 12:08 WIB







































