detikNews
Penyembuhan ala Pastor Afsel: Semprotkan Anti Serangga ke Muka Jemaat
Pastor Lethebo Rabalago di Afrika Selatan diselidiki karena meyemprotkan obat serangga ke jemaatnya sebagai upaya penyembuhan.
Selasa, 22 Nov 2016 13:47 WIB







































