Aroma Khas Pizza Keluar dari Tungku Hot Stone
Makanan yang dipanggang memakai perangkat tradisional ternyata aromanya lebih keluar. Hal itu yang dijadikan resep utama Magic Pizza. Pizza dibakar langsung di dalam batu panas atau hot stone.
Jumat, 28 Mei 2010 09:53 WIB







































