detikNews
Pemkot Diminta Telusuri Benda Purbakala di Sungai Cikapundung
Pemkot Bandung diharapkan menelusuri dan mencari benda-benda purbakala bersejarah di sepanjang bantaran Sungai Cikapundung. Sebab, diperkirakan masih banyak benda-benda lain yang punya nilai sejarah tinggi di kawasan tersebut.
Jumat, 08 Okt 2010 17:31 WIB







































