Sepakbola
Menunggu Donasi Gol dari Huntelaar
Sejak awal musim ini Klas Jaan Huntelaar belum juga dapat menunjukkan kemampuan terbaiknya. Namun Leonardo masih sabar untuk menunggu donasi gol dari bomber anyarnya itu.
Rabu, 23 Sep 2009 22:09 WIB







































