Es krim sudah sejak abad 17 dikenal oleh orang Eropa. Kini hampir di seluruh pelosok dunia telah mengenal es krim. Tak heran jika buku tentang es krim ini laris manis!
Paduan aroma kopi dan cokelat membuat souffle ini sangat harum. Sebaiknya cetak dalam mangkuk mungil agar mudah disajikan. Jika suka, bisa disantap hangat dengan tambahan es krim vanilla atau es krim chocolate chips.
Paduan aroma kopi dan cokelat membuat souffle ini sangat harum. Sebaiknya cetak dalam mangkuk mungil agar mudah disajikan. Jika suka, bisa disantap hangat dengan tambahan es krim vanilla atau es krim chocolate chips.
Di Jakarta banyak bertebaran rumah makan betawi. Tapi yang satu ini terkenal karena menu andalannya yaitu nasi uduk dan ayam goreng yang nendang. Bukan berarti menu lainnya bisa Anda lewatkan.
Kalau roti sobek, roti kismis atau roti cokelat sudah kurang diminati. Di akhir pekan bisa Anda olah menjadi puding roti yang enak. Disajikan hangat untuk sarapan atau sajian selingan di sore hari. Agar lebih sarat, tambahkan saja sisa manisan buah yang ada.
Meskipun sedikit sarat dan padat tetapi olesan krim keju dan cokelat putih membuat bolu gulung ini sangat gurih dan enak. Simpan dalam lemari es dan potong saat akan disajikan agar tampil rapi dan cantik.
Meskipun sedikit sarat dan padat tetapi olesan krim keju dan cokelat putih membuat bolu gulung ini sangat gurih dan enak. Simpan dalam lemari es dan potong saat akan disajikan agar tampil rapi dan cantik.
Kue kering buatan sendiri, kalengan atau buatan bakery menjadi andalan hari raya. Berencana membuat sendiri, memesan atau membeli kue kering? Simak dulu info kompletnya.
Kalau lagi nggak ada ide untuk membuat snack praktis di akhir pekan, bolu bersaus ini bisa dicoba. Manfaatkan sisa cake dan bolu, beri saus vanili dan buah kalengan. Jadilah sajian yang legit, segar dan sangat enak dimakan dingin.