detikNews
Soal Pengamanan Jokowi, Danpaspampres Mayjen Andika: Fleksibel Tapi Tetap Aman
Presiden Jokowi yang gemar blusukan dan menyapa masyarakat dipastikan tidak akan terbatasi ruang geraknya oleh Paspampres. Paspampres akan fleksibel namun tetap memberikan keamanan maksimal.
Rabu, 22 Okt 2014 10:15 WIB







































