detikNews
Persib Sebut Semen Padang Tahu Cara Bermain Bola
Persib menyebut Semen Padang tahu cara bermain sepak bola. Akibatnya, Persib hanya mampu menuai hasil 1-1 saat menjamu 'Kabau Sirah' di laga perdana Liga Prima Indonesia (LPI) di Stadion Si Jalak Harupat, Sabtu (15/10/2011).
Sabtu, 15 Okt 2011 18:53 WIB







































