detikNews
Berpengaruhkah Jokowi terhadap Angka Golput di Pemilu 2014?
Pemilu di Indonesia selama 3 periode terakhir selalu diwarnai dengan peningkatan jumlah warga yang tidak memberikan suara atau dikenal dengan istilah Golput. Namun di pemilu 2014, pengamat dan media massa memperkirakan angka golput akan menurun karena munculnya Jokowi sebagai capres. Benarkah?
Rabu, 09 Apr 2014 16:01 WIB







































