Kuliner Belanda banyak mempengaruhi kuliner Solo, terutama pada hidangan kraton. Selain selat Solo, ada bistik galantin dan nasi jemblung yang dulu jadi favorit para raja.
Jangan salah, gedung di sebuah kota bisa menjadi objek wisata. Hal ini bisa karena bangunannya tinggi menjulang, bentuknya ajaib atau sejarahnya menarik.