Rakyat Miskin di Surabaya Tuntut Pendidikan dan Kesehatan Gratis
Sekitar 40 massa yang tergabung Serikat Rakyat Miskin Indonesia (SRMI) Jatim berunjuk rasa di depan gedung DPRD Jatim. Mereka menuntut pendidikan dan kesehatan gratis bagi rakyat miskin.
Kamis, 26 Feb 2009 10:57 WIB







































