detikHot
Street Artist Hanksy 'Serang' Grafiti Donald Trump
Jika Banksy menyerang setiap tembok jalanan kota-kota di seluruh dunia secara diam-diam, kini ada street artist yang memparodikan Banksy. Bernama Hanksy, seniman ini sekarang tengah 'menyerang' jalanan New York.
Selasa, 01 Sep 2015 11:41 WIB







































