Bakul es teh yang viral karena diolok-olok Gus Miftah saat selawatan di Magelang itu akhirnya menuai banyak simpati, donasi, hingga umrah gratis. Ini kisahnya.
Perilaku Gus Miftah mengolok-olok seorang penjual es teh mendapat teguran dari Mayor Teddy selaku sekretaris kabinet. Lalu, apa tugas dan fungsi Mayor Teddy?
Tamu berdatangan ke rumah Sunhaji di Magelang, bakul es teh yang viral karena diolok-olok Gus Miftah. Mereka rata-rata membawa donasi uang maupun barang.
MUI meminta Gus Miftah mengubah cara bercandanya setelah video viral menghina penjual es teh. Ia diminta lebih hati-hati sebagai utusan kerukunan beragama.
Ketua Fraksi PKB DPR Jazilul menilai tindakan Gus Miftah yang mengumpat dan mengolok-olok penjual es teh bertentangan dengan karakter Presiden Prabowo Subianto.
Gus Miftah meminta maaf kepada penjual es teh, Sunhaji di rumahnya Grabag, Kabupaten Magelang. Berikut permintaan maaf lengkap Gus Miftah kepada Sunhaji.
Gus Miftah akhirnya meminta maaf usai video ceramahnya viral karena dianggap menghina penjual es teh bakul. Gus Miftah mengaku akan mendatangi pedagang tersebut