AS menyerang pusat penyimpanan rudal Houthi di Sanaa, Ibu Kota Yaman. Serangan ini dilakukan pada saat Houthi menyerang pusat komersial Tel Aviv, Israel.
Trump mencetuskan agar AS mengambil alih dan mengelola pembangkit nuklir Ukraina. Jumlah korban tewas akibat serangan udara Israel di Gaza mencapai 510 orang.
PM Malaysia Anwar Ibrahim menyampaikan salah satu kecaman terkerasnya terhadap pemerintah Israel. Dia menuduh Israel mendalangi bencana kelaparan di Gaza.
Pasukan Israel menyerbu Ruang Salat Qibli di kompleks Masjid Al-Aqsa pekan ini, dan menyita pengeras suara masjid sebelum menarik diri dari area tersebut.
Netanyahu mengambil penerbangan lebih panjang ke New York untuk menghadiri Sidang Umum PBB. Trump menegaskan tidak akan mengizinkan Israel mencaplok Tepi Barat.