detikOto
Kapan Baleno Hatchback Diluncurkan di Indonesia, Suzuki?
Maruti Suzuki resmi memperkenalkan Suzuki Baleno hatchback terbaru di India. Pertanyaan besar kapan akan dilahirkan di Indonesia pun muncul. Kira-kira kapan bakal sampai di Indonesia Suzuki?
Senin, 26 Okt 2015 19:02 WIB







































