detikNews
2.168 Kubik Lumpur Diangkat dari Sungai Kalimas
Normalisasi sungai terus dilakukan Pemkot Surabaya. Hingga pertengahan November 2017, sebanyak 2.168 kubik lumpur atau sendimen diangkat dari Sungai Kalimas.
Selasa, 28 Nov 2017 17:48 WIB







































