Menteri PU Dody Hanggodo, menyoroti persoalan kendaraan kelebihan muatan dan dimensi atau ODOL yang menjadi tantangan dalam menjaga standar pelayanan jalan tol.
ETLE atau tilang elektronik akan hadir di Jatinangor, Sumedang, pada Oktober 2025. Ini diharapkan dapat menekan pelanggaran lalu lintas di wilayah pendidikan.
Kakorlantas menyampaikan sudah 1.641 perangkat e-TLE tersebar di Indonesia. Dia menargetkan dua tahun ke depan setidaknya ada 5.000 e-TLE di Indonesia.