detikNews
Cerita Bocah Adelio Loncat ke Laut Saat Kapal Zahro Terbakar
Adelio masih mengingat sepenggal gambaran suasana kepanikan para penumpang kapal. "Aku kaget. Lalu lari, tapi jatuh karena kena api di punggung," tutur Adelio.
Senin, 02 Jan 2017 14:10 WIB







































