Tak semua jajanan kaki lima dibanderol dengan harga terjangkau. Beberapa produsen menjual versi premiumnya dengan harga puluhan ribu hingga ratusan ribu rupiah.
Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) telah menjadwalkan pemanggilan 7 maskapai pekan ini untuk menggali informasi terkait harga tiket pesawat mahal.