detikNews
Gelar Ritual Minta Hujan, Warga Blitar Saling Sabetkan Cemeti
Dengan dada terbuka mereka bergantian menyabetkan cemetinya ke arah lawan. Lukapun menganga di punggung dan tangan mereka. Darah segar menetes membasahi tubuh.
Senin, 04 Sep 2017 17:48 WIB







































